Trans Studio Mall Cibubur Resmi Dibuka, Ini Dia Plus Minusnya!!
Bagi anda warga Bogor, khsusnya yang tinggal di dekat Cibubur ada wahana rekreasi baru yang belum lama ini diresmikan yaitu Trans Studio Mall Cibubur. Mendengar Trans Studio pastinya anda akan teringat dengan Trans Studio Bandung kan? Nah kini trans studio hadir di kawasan Cibubur loh.
Trans Studio Mall Cibubur berdiri di atas lahan seluas 100 ribu meter persegi di dalam kompleks terpadu Transpark Cibubur. Nantinya akan hadir juga Trans Studio Themepark, hotel bintang 4, hingga tower apartement eksklusif di kawasan ini.
Trans Studio ini merupakan salah satu pusat belanja sekaligus tempat hiburan di kawasan terpadu Trans Park Cibubur. Pada 5 April lalu, TSM Cibubur secara resmi sudah dibuka langsung oleh CEO Trans Corp yaitu Bapak Chairul Tanjung.
Chairul Tanjung sendiri menjanjikan bahwa Trans Studio Mall Cibubur kali ini beda dengan yang ada di Makasar maupun di Bandung. Ia mengungkapkan bahwa Trans Studio Mall Cibubur akan lebih besar dan disebut seperti theme park sekelas Disney Land maupun Universal Studio di Singapore.
Jika anda berkunjung ke tempat ini, setidaknya ada 200 lebih tennant ternama baik nasional maupun internasional yang ikut meramaikan Trans Studio Mall ini. Hampir seluruhnya terisi penuh, karena memang Mall satu ini diprediksi akan banyak dikunjungi masyarakat.
Buat anda yang masih penasaran dengan penampakan gambar di dalam gedung, berikut kami sajikan beberapa foto suasana di dalam Trans Studio Mall Cibubur.
Dari pantauan yang kami lihat, Trans Studio Mall Cibubur belum sepenuhnya selesai dalam hal pembangunannya. Hal ini bisa dilihat dari masih banyaknya properti yang masih berantakan baik di dalam maupun di luar gedung. Namun demikian, Chairul Tanjung yakin bahwa ketika nanti Trans Studio ini sudah jadi, akan menjadi mall tercantik yang ada di Indonesia.
Direncanakan pada 2 bulan kedepan atau sekitar Juni nanti secara resmi Trans Studio Theme Park akan dibuka. Dimana terdapat berbagai macam wahana menarik yang bisa anda coba. Dari yang saya lihat, setidaknya ada yang cukup menarik yaitu roller coaster yang panjang, dan theme park bernuansa dinosaurus (pastinya seru dan patut dicoba).
Bagaimana respons pengunjung yang sudah kesana?
Beberapa pengunjung yang sudah pernah berkunjung ke Trans Studio Mall Cibubur mengaku sudah cukup puas. Namun demikian, ada juga yang mengungkapkan bahwa Mall ini seperti terkesan belum siap diluncurkan.
Seorang pengunjung yang bernama Indah, mengungkapkan bahwa Mall ini seperti belum siap 100 persen. terkesan bahwa seperti ada tuntutan jadwal untuk segera membuka Mall, jadi seperti belum siap. Selanjutnya ia menuturkan di lobby utama depan starcbucksmasih ada tali besar yang menggantung persis di depan pintu masuk.
Tempat untuk parkir juga dirasa masih belum memadai bagi yang membawa mobil. AC di beberapa spot menurut indah juga belum berfungsi, masih ada beberapa yang masih belum terasa adem. Dan yang paling mendapat sorotan adalah, belum siapnya pengaturan lalu lintas di jalan raya sehingga membuat jalur alternatif Cibubur menjadi makin macet. Mungkin hal ini perlu dikaji lagi dalam aspek pengaturan lalu lintas.
Trans Studio Mall Cibubur berdiri di atas lahan seluas 100 ribu meter persegi di dalam kompleks terpadu Transpark Cibubur. Nantinya akan hadir juga Trans Studio Themepark, hotel bintang 4, hingga tower apartement eksklusif di kawasan ini.
Trans Studio Mall Cibubur akhirnya resmi dibuka |
Trans Studio ini merupakan salah satu pusat belanja sekaligus tempat hiburan di kawasan terpadu Trans Park Cibubur. Pada 5 April lalu, TSM Cibubur secara resmi sudah dibuka langsung oleh CEO Trans Corp yaitu Bapak Chairul Tanjung.
Chairul Tanjung sendiri menjanjikan bahwa Trans Studio Mall Cibubur kali ini beda dengan yang ada di Makasar maupun di Bandung. Ia mengungkapkan bahwa Trans Studio Mall Cibubur akan lebih besar dan disebut seperti theme park sekelas Disney Land maupun Universal Studio di Singapore.
Jika anda berkunjung ke tempat ini, setidaknya ada 200 lebih tennant ternama baik nasional maupun internasional yang ikut meramaikan Trans Studio Mall ini. Hampir seluruhnya terisi penuh, karena memang Mall satu ini diprediksi akan banyak dikunjungi masyarakat.
Buat anda yang masih penasaran dengan penampakan gambar di dalam gedung, berikut kami sajikan beberapa foto suasana di dalam Trans Studio Mall Cibubur.
salah satu restoran yang bisa anda kunjungi di Trans Studio Mall Cibubur |
restoran mulai ramai dikunjungi |
Dari pantauan yang kami lihat, Trans Studio Mall Cibubur belum sepenuhnya selesai dalam hal pembangunannya. Hal ini bisa dilihat dari masih banyaknya properti yang masih berantakan baik di dalam maupun di luar gedung. Namun demikian, Chairul Tanjung yakin bahwa ketika nanti Trans Studio ini sudah jadi, akan menjadi mall tercantik yang ada di Indonesia.
Direncanakan pada 2 bulan kedepan atau sekitar Juni nanti secara resmi Trans Studio Theme Park akan dibuka. Dimana terdapat berbagai macam wahana menarik yang bisa anda coba. Dari yang saya lihat, setidaknya ada yang cukup menarik yaitu roller coaster yang panjang, dan theme park bernuansa dinosaurus (pastinya seru dan patut dicoba).
Bagaimana respons pengunjung yang sudah kesana?
Beberapa pengunjung yang sudah pernah berkunjung ke Trans Studio Mall Cibubur mengaku sudah cukup puas. Namun demikian, ada juga yang mengungkapkan bahwa Mall ini seperti terkesan belum siap diluncurkan.
suasana di luar gedung TSM cibubur |
masih ada tali tergantung, belum sepenuhnya siap |
Tempat untuk parkir juga dirasa masih belum memadai bagi yang membawa mobil. AC di beberapa spot menurut indah juga belum berfungsi, masih ada beberapa yang masih belum terasa adem. Dan yang paling mendapat sorotan adalah, belum siapnya pengaturan lalu lintas di jalan raya sehingga membuat jalur alternatif Cibubur menjadi makin macet. Mungkin hal ini perlu dikaji lagi dalam aspek pengaturan lalu lintas.
Post a Comment for "Trans Studio Mall Cibubur Resmi Dibuka, Ini Dia Plus Minusnya!!"